Ad Unit (Iklan) BIG

Berapa gaji blogger pemula? berikut ini adalah perhitungan gaji seorang blogger yang didapatkan dari google adsense

Posting Komentar
Berapa gaji blogger pemula? berikut ini adalah perhitungan gaji seorang blogger yang didapatkan dari google adsense - Hallo sahabat Viral 2021, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Berapa gaji blogger pemula? berikut ini adalah perhitungan gaji seorang blogger yang didapatkan dari google adsense, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel gaji blogger, Artikel gaji blogger pemula, Artikel gaji youtuber, Artikel gaji youtuber pemula, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Berapa gaji blogger pemula? berikut ini adalah perhitungan gaji seorang blogger yang didapatkan dari google adsense
link : Berapa gaji blogger pemula? berikut ini adalah perhitungan gaji seorang blogger yang didapatkan dari google adsense

Baca juga


Berapa gaji blogger pemula? berikut ini adalah perhitungan gaji seorang blogger yang didapatkan dari google adsense

Blogger adalah layanan dari google yang biasa digunakan untuk memposting artikel yang berisi tulisan dan gambar. Jadi bagi yang hobi menulis, blogger sangat cocok digunakan, selain gratis kita pun bisa berbagi banyak hal bermanfaat yang mungkin bisa membantu orang lain untuk menyelesaikan suatu masalah. 

Kenapa begitu? Mayoritas pengguna internet di seluruh dunia pun saat ada masalah atau sekedar ingin tahu suatu hal, pasti lari ke mesin pencari alias Google. Berbagai jawaban yang ada di hasil pencarian itulah yang berasal dari postingan yang dibuat oleh seorang penulis blog.


Apakah menjadi seorang blogger bisa menghasilkan uang?

Jawabannya bisa banget, seperti halnya Youtube, postingan bloggger juga bisa di monetisasi dengan iklan dari google adsense. Jika konten yang dibuat di youtube dalam bentuk Video, konten blogger berbentuk artikel yang dilengkapi dengan beberapa gambar. Itu saja bedanya, tetapi sekarang ini youtube lebih populer karena banyak banget konten kreator yang menghasilkan puluhan juta bahkan ratusan juta dari hasil youtube.

Berapa gaji seorang youtuber?

Tak terbatas, di Indonesia pun ada yang mendapatkan gaji milyaran dengan perhitungan PPS atau penayangan per seribu iklan sekitar $1 yang didapat dari  google adsense. Gaji tergantung dari jumlah views atau penayangan video. Bukan hanya dari google adsense saja, jika subscriber sudah banyak pasti banyak banget tawaran iklan atau endorse dari orang lain.

Berapa gaji seorang blogger?

Tidak jauh berbeda dengan gaji seorang youtuber, karena sama-sama mendapatkan bayaran dari google adsense. Jika blogger perhitungan gaji dari berapa iklan yang tayang, blogger lebih di dominasi oleh tawaran klik iklan dari google adsense. Bayaran per iklan atau yang biasa disebut CPC (Cost Per Click) pun berbeda-beda. Untuk di Indonesia paling kecil di kisaran puluhan sampai ratusan rupiah saja. Tapi jangan khawatir, ada juga bayaran klik iklan hingga puluhan ribu rupiah dari satu kali klik iklan saja pada kategori atau keyword tertentu yang bisa kalian baca pada artikel saya dibawah ini.

10 Keyword Dengan Biaya CPC Cost Per Click Adsense Terbesar di Indonesia 

Youtube memang lebih populer, kebanyakan orang pasti mencari info tentang berapa gaji youtuber, itu artinya kesempatan bagi kalian yang ingin menjadi seorang penulis blog atau blogger.

Berapa gaji blogger pemula?

Ibarat kata blogger itu sekarang ini adalah lahan basah, berikut ini adalah rincian pendapatan yang saya terima di blogger yang sudah dimonetisasi dengan google adsense. Karena saya sendiri masih belajar dan bisa dibilang masih berstatus sebagai blogger pemula.


Gambar 1



Gambar 2


Gambar 1 adalah tampilan google adsense selama tiga bulan terakhir
Gambar 2 adalah tampilan trafik blog selana tiga bulan terakhir

Bisa diperhatikan dari kedua gambar tersebut dalam waktu 3 bulan blog saya dilihat sebanyak 53,7 Ribu kali, dan selama tiga bulan terakhir rata-rata CPC iklan di google adsense adalah 865,65 dengan jumlah klik iklan sebanyak 238 kali.

228 X Rp865,65 = Rp197.368,2

Jadi kesimpulannya bayaran yang saya terima selama tiga bulan dengan total penayangan blog 53,7 Ribu kali adalah Rp197.368,2

Masih kecil memang tetapi usaha tidak akan menghianati hasil, selama kita rajin menulis pasti penghasilan akan naik terus, buatlah konten yang bermanfaat buat orang lain. Insyaallah orang banyak yang akan membaca blog yang kita buat dan uang pun akan mengikutinya.


Demikianlah Artikel Berapa gaji blogger pemula? berikut ini adalah perhitungan gaji seorang blogger yang didapatkan dari google adsense

Sekianlah artikel Berapa gaji blogger pemula? berikut ini adalah perhitungan gaji seorang blogger yang didapatkan dari google adsense kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Berapa gaji blogger pemula? berikut ini adalah perhitungan gaji seorang blogger yang didapatkan dari google adsense dengan alamat link https://news-2021ext.blogspot.com/2021/01/berapa-gaji-blogger-pemula-berikut-ini.html

Related Posts

Posting Komentar

Subscribe Our Newsletter